Desember 29, 2023 Perdagangan Bursa Ditutup Hari Ini, Lebih dari 900 Perusahaan Tercatat di BEI

Perdagangan Bursa Ditutup Hari Ini, Lebih dari 900 Perusahaan Tercatat di BEI

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) secara resmi menutup perdagangan bursa pada Jumat (29/12/2023). Jumlah perusahaan tercatat saham di BEI telah melampaui angka 900 pada November 2023. Direktur Utama BEI Iman Rachman mengatakan, pasar modal Indonesia pada tahun 2023 tidak hanya mencatatkan berbagai pencapaian positif, namun juga memberikan dorongan semangat dan optimisme untuk menghadapi tahun 2024. […]

Selanjutnya